Mengingat tahun anggaran 2025 sudah selesai maka dari pada itu pemerintah Desa Awan Melaksanakan Laporan pertanggungjawaban APBDESA Tahun Anggaran 2025 dan selesainya tahun buku 2025 Bumdes Giri Sedana Desa Awan
Terkait hal tersebut pada hari senin 26 januari 2026 dilaksankan musyawarah laporan laporan realisasi APBDESA tahun anggaran 2025 yang di paparkan langsung Oleh Perbekel Desa Awan (I KETUT DHANA BRATHA,SH) Yang didampingi oleh seluruh perangkat desa dan staf Desa Awan, hal ini merupakan transfaransi dari pemerintah Desa Awan mengenai pendapatan dan belanja Desa